Pengaruh Negara Asal produk Dan Citra Merek terhadap Minat Beli Smartphone Vivo (Studi Kasus Pada Masyarakat Kecamatan Koto Tangah Kota Padang).

Engla, 1810070530033 (2022) Pengaruh Negara Asal produk Dan Citra Merek terhadap Minat Beli Smartphone Vivo (Studi Kasus Pada Masyarakat Kecamatan Koto Tangah Kota Padang). Other thesis, UNIVERSITAS BAITURRAHMAH.

[thumbnail of Engla.pdf] Text
Engla.pdf

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk 1) mengetahui pengaruh Negara Asal terhadap Minat Beli 2) mengetahui pengaruh Citra Merek terhadap Minat Beli 3) mengetahui pengaruh Negara Asal produk dan Citra Merek secara bersama-sama terhadap Minat beli Smartphone Vivo pada masyarakat Kecamatan Koto Tangah Kota Padang. Jumlah responden pada penelitian ini sebanyak 100 orang Pengumpulan data penelitian melalui kuesioner dengan skala Likert Teknik analisis data adalah regresi linear berganda

Berdasarkan hasil penelitian koefisien regresi variabel faktor Negara Asal Produk uji t dapat dilihat bahwa t hitung 1 tabel atau thitang 2,345 teabel 1,660 Menggunakan batas signifikan 0.05 nilai signifikan Negara asal produk 0,021 (0,021 0,05) artinya H1 diterima dan Ho ditolak, maka dapat disimpulkan bahwa Negara Asal Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap Minat beli Smartphone Vivo pada masyarakat Kecamatan Koto Tangah Kota Padang koefisien regresi variabel faktor Negara Asal Produk ujit dapat dilihat bahwa t hitungt tabel atau thitung 5,662 tubel 1,660 Menggunakan batas signifikan 0,05 nilai signifikan Kepercayaan 0,000 (0,000 < 0,05) artinya H2 diterima dan Ho ditolak, maka dapat disimpulkan bahwa Negara Asal Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap Minat beli Smartphone Vivo pada masyarakat Kecamatan Koto Tangah Kota Padang

Berdasarkan uji F diketahui bahwa nilai F hitung F tabel atau fhitung 27,373 dari fabel 3,09 dan signifikası f0,000 lebih kecil darı 0,05, artinya H3 diterima dan Ho ditolak. Hal ini berarti Negara Asal Produk dan Citra Merek secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Minat beli Smartphone Vivo pada masyarakat Kecamatan Koto Tangah Kota Padang

Nilai koefisien determinası Minat Beli Smartphone Vivo pada masyarakat Kecamatan Koto Tangah Kota Padang ditunjukan dengan nilai R-Square sebesar 0,361 (36,1%) hal ını berarti kontribusı variabel Negara Asal Produk dan Citra Merek mempengaruhı Minat beli Smartphone Vivo pada masyarakat Kecamatan Koto Tangah Kota Padang adalah 36,1% sedangkan sisanya 63,9% di pengaruhı oleh variabel lainnya.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Negara Asal Produk, Citra Merek, Minat Beli
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Manajemen
Depositing User: Aprina Wisrianti, SE aprina
Date Deposited: 20 Nov 2024 02:41
Last Modified: 20 Nov 2024 02:41
URI: http://repository.unbrah.ac.id/id/eprint/1519

Actions (login required)

View Item
View Item