Perbandingan Kualitas Gambar Rontgen Toraks Tubuh Manusia Dengan Prototipe Phantom Antropomorfik Berbasis Skeletal

Camelia Fara Riani, NPM : 2010070100114 (2023) Perbandingan Kualitas Gambar Rontgen Toraks Tubuh Manusia Dengan Prototipe Phantom Antropomorfik Berbasis Skeletal. Other thesis, UNIVERSITAS BAITURRAHMAH.

[thumbnail of Camelia Fara Riani 2023.pdf] Text
Camelia Fara Riani 2023.pdf

Download (1MB)

Abstract

Dalam praktikum radiologi, mahasiswa terpapar sinar-X secara

berulang, yang berpotensi berbahaya dan melanggar prinsip ALARA yang menyarankan dosis radiası sekecil mungkin Penggunaan tubuh manusia sebagai objek praktikum memiliki risiko efek genetik dan somatik. Untuk menghindarı risiko inı, diperlukan phantom radiologi sebagai objek pengganti, tetapi belum ada phantom yang sesuai Manekin skeletal dengan jaringan lunak yang berpotensi direkonstruksi menjadi alternatif Tujuan Penelitian Penelitian uu bertujuan untuk mengetahui perbandingan

kualitas gambar yang dihasilkan darı rontgen toraks tubuh manusia dan prototipe

phantom antropomorfik berbasıs skeletal

Metode: Penelitian ini menggunakan metode eksperimental dengan pendekatan post-test only control group design menggunakan data primer

Hasil Berdasarkan hasıl analısıs data didapatı balıwa hasıl prototipe phantom radiologi yang direkonstruksı dapat digunakan dalam kegiatan praktikum mahasiswa dengan beberapa perbaikan kedepannya Terutama pada bagian paru- paru. Paru-paru harus dırekonstruksi dengan menggunakan dua material dimana corakan vaskular harus lebih besar densitasnya dibandingkan dengan paru-paru Kemudian pada organ jantung memiliki bentuk yang mirip dengan organ jantung pada manusia namun pada bagian apeks nya sedikit terangkat. Selanjutnya pada jaringan lunak memiliki bentuk dan citra yang sesuai dengan organ pada manusia Kesimpulan Gambaran rontgen yang dihasilkan darı phantom dapat mewakili organ jantung dan jaringan lunak sedangkan untuk organ paru-paru perlu dilakukan modifikası lebih lanjut

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Phantom Antropomorfik, Rontgen, Kualitas Gambar
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Kedokteran > Program Studi Kedokteran Umum
Depositing User: Aprina Wisrianti, SE aprina
Date Deposited: 14 Sep 2024 04:01
Last Modified: 14 Sep 2024 04:01
URI: http://repository.unbrah.ac.id/id/eprint/915

Actions (login required)

View Item
View Item