Pengaruh Ekstrak Etanol Daun Pepaya Jepang (Cnidoscolus aconitifolius (Mill.) I.M. Johnst) Terhadap Jumlah Total Leukosit Mencit Putih Jantan

Nicky Anjela, NPM : 1910070150005 (2023) Pengaruh Ekstrak Etanol Daun Pepaya Jepang (Cnidoscolus aconitifolius (Mill.) I.M. Johnst) Terhadap Jumlah Total Leukosit Mencit Putih Jantan. Other thesis, UNIVERSITAS BAITURRAHMAH.

[thumbnail of Nicky Anjela 2023.pdf] Text
Nicky Anjela 2023.pdf

Download (256kB)

Abstract

Flavonoid merupakan salah satu metabolit sekunder yang memiliki aktivitas sebagai immunodilator Tumbuhan pepaya jepang (Cnidoscolus aconitifolius (Mill) LM. Johnst telah banyak dimanfaatkan sebagai pengobatan tradisional untuk pengobatan penyakit tertentu Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ekstrak daun pepaya jepang dapat meningkatkan jumal total sel leukosit mencit putih jantan. Metode: Penelitian ini merupakan eksperimental, yaitu menggunakan 20 ekor mencit putih jantan sebagai hewan uji yang dibagı menjadi 4 kelompok Kelompok 1 sebagai (kontrol negatif) tidak diberi apapun atau mencit normal, kelompok 2,3,4 diınduksi antigen pada hari pertama melalui intraperitonial dan pada hari ke 7 melalui subkutan. Pada hari ke-10 diberi suspensi ekstrak daun pepaya jepang dengan dosis 100,200,400 mg/kgbb masing- masing diberi selama 7 hari per- oral Setelah pemberian dihitung jumlah sel leukosit total mencit putih Jantan Hasil: Jumlah total sel leukosit kelompok kontrol negatif dan dosis 100, 200, 400 mg/kgbb berturut-turut menunjukkan hasil 1900, 2820, 3180, 4920/µl darah. Kesimpulan: dari penelitian ini menunjukkan bahwa ekstrak etanol daun pepaya jepang dapat meningkatkan jumlah total sel leukosit pada mencit putih Jantan.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: (Cnidoscolus aconitifolius (Mill) LM. Johnst, antigen, total sel leukosit
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Kesehatan Masyarakat > Program Studi Kesehatan Masyarakat
Depositing User: Aprina Wisrianti, SE aprina
Date Deposited: 02 May 2024 03:38
Last Modified: 02 May 2024 03:38
URI: http://repository.unbrah.ac.id/id/eprint/658

Actions (login required)

View Item
View Item